Penggerak Literasi

Picture by Fagesssa Dinasty
Ditulis Oleh : Fagesssa Dinasty - 26 Desember 2020
Pergerakan ini menjadi suatu kegiatan yang menarik
Hari-hari ini
Dan aku menikmati itu semua
Literasi bagiku adalah nafas hidupku
Karena aku mendalami suatu hal yang tepat
Sebuah karya atau imajinasi
Muncul dari otak yang menghantarkan sebuah keyakinan
Ketika semuanya sudah menimbulkan rasa yakin
Aku merasakan sebuah keberhasilan di jalan ini
Pergerakan ku bersama kawan
Adalah sebagimana ridho dari Tuhan
Ridho dari Tuhan adalah sebuah budaya
Dari budaya inilah aku atau kita semua harus menjaga dan melestarikan
Bukan berbicara soal uang
Tapi berpikir bagaimana otakku harus berjalan
Banyak hal melalui sebuah kreatifitas
Kemudian menjadi hidup
Itu adalah karya
Dari otak, dari hati aku bergerak
Dan itu menurutku adalah nafas
Karya atau kreatifitas adalah nafas
Nafasku sebagai penggerak literasi
Namun jika berbicara soal kehidupan
Aku itu benar-benar mengalir
Apapun yang aku punya
Akan tetap aku jalani
Sebagai penggerak literasi
Dalam memberikan suatu ilmu pengetahuan
Cirebon, 19 Desember 2020
Artikel Terkait
Ternyata Ada Ribuan Bahan Bacaan Gratis, Lo!
“kak Anggi, Sudah Dapat Novel Dan Referensi Yang Kakak Bilang Ditugaskan Bu Isnaini Kemarin?”“sudah Dong, Banyak Lagi”“wah, Keren Kak. Aku Pun Dapat Tugas Yang Sama Dari Bu Isnaini Di...
Tagline Lawan Unesco, Sebagai Bentuk Suatu Jawaban
Banyak Sekali Data-data Yang Tersebar, Terkait Minat Baca Anak Indonesia Yang Masih Terus Dikatakan Rendah Dan Selalu Di Presentasikan. Menilai Anak-anak Dari Semua Kalangan Di Indonesia Masih...
Gerakan Literasi, Beberapa Catatan
Geliat Gerakan Literasi Di Indonesia Kian Hari, Kian Gencar Terdengar. Melalui Media Daring, Televisi Maupun Media Cetak. Pun Munculnya Beberapa Komunitas, Club Baca Ataupun Pustaka Bergerak...
Belum ada yang berkomentar
Silahkan login dahulu untuk berkomentar